Kunjungannya di Kodim 0824/Jember, Pangdam V/Brw Singgah Ke Pendopo Hm Arum Sabil

    Kunjungannya di Kodim 0824/Jember, Pangdam V/Brw Singgah Ke Pendopo  Hm Arum Sabil

    JEMBER – Usai melaksanakan kunjungan kerjanya ke Mayon Armed 8/105 Tarik dan Kodim 0824/Jember, Pangdam V/Brw Mayjen TNI Farid Makruf , singgah ke padepokan HM Arum Sabil, di Desa Tanggul Kulon Kecamatan Tanggul Kabupaten Jember. Pada Selasa 16/05/2023 Pukul 12.05-13.00 Wib.

    Kedatangan Pangdam V/Brw Mayjen TNI Farid Makruf  bersama istri dan  rombongan disambut hangat oleh Keluarga HM Arum Sabil, Muspika Tanggul dan Muspika Semboro, dengan pendampingan oleh Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso.

    Di padepokan tersbut Pangdam V/Brw melakukan ramah tamah dilanjutkan dengan keliling lahan sekitar padepokan, yang mengembangkan pertanian dan peternakan. Disini Pangdam V/Brw sempat diajak untuk melakukan pencabutan panen kacang tanah.

    Dalam wawancaranya Dandikm 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, menyampaikan bahwa rangaian kunjungannya diwilayah Kabupaten Jember hari ini diantaranya ke Yon Armed 8/105 Tarik, untuk meresmikan bagunan pura dan gapura.

    Selanjutnya ke Makodim 0824/Jember untuk memberikan pengarahan kepada anggota Kodim 0824/Jember, anggota Yon Armed, anggota Secaba Rindam V/Brw  serta anggota satuan dinas jajaran Kodam V/Brw yang ada di Kabupaten Jember.

    Selanjutnya melakukan kunjungan silaturahmi kepada tokoh masyarakat, di padepokan HM Arum Sabil ini, kunjungan ke padepaokan ini merupakan upaya mempererat silaturahmi yang selama ini sudah terjalin, tidak ada pembicaraan lainnya. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Di Kodim 0824/Jember. Pangdam V/Brw Serahkan...

    Artikel Berikutnya

    Pelatihan Dasar Manajemen Bencana Yang digelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pemerhati Kepolisian Berikan Apresiasi Kepada Polda NTB atas Penanganan Kasus Pencabulan
    Hendri Kampai: Bangun Ketahanan Pangan Nasional, Indonesia Harus Puasa Impor Produk Pertanian dan Peternakan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Soft Launching Alun-alun Jember Nusantara, Tampilan Modern Diharapkan Mampu Tingkatkan Perekonomian
    Jelang Hari Jadi TNI AD Ke-79 TA 2024, Koramil Tembagapura Gelar Karya Bakti dan Pemberian Bansos

    Ikuti Kami